Facebook menjadi media sosial yang sangat digemari belakangan ini, apalagi di negara Indonesia. Banyak remaja hingga orang usia senja ikut dalam Facebook, bahkan artis pun mempunyai account Facebook. Namun di balik semuanya itu, selalu ada fakta unik, apakah fakta unik dari FB? Mari baca selengkapnya.
Pergantian Tren
Jaman perubahan dari penggunaan social media Friendster ke Facebook mengalami perubahan tren. Di Friendster, jaman dahulu, kaum cowok lebih dominan dibandingkan kaum cewek, sementara di jaman Facebook kaum cewek yang lebih tinggi dibandingkan kaum cowok. Terbukti dari kaum cowok yang banyak meminta kenalan di Facebook, berbeda dengan jaman Friendster terlebih dahulu.
Kebiasaan
Jika makan nasi menjadi kebiasaan orang Indonesia, begitu pula dengan Facebook, sudah menjadi santapan sehari-hari, jika tidak online Facebook satu hari saja, orang Indonesia akan merasa ada sesuatu yang kurang. Hal ini sangat terlihat pada remaja putra putri negara Indonesia jaman modern ini.
Pembobol FB
Tingkat pembobolan terhadap account Facebook masih sangat populer, karena mereka biasanya menggunakan FB untuk menipu apabila sudah berhasil membobol account orang lain. Namun, sekarang ini kewaspadaan orang-orang sudah semakin tinggi, dan mereka lebih berhati-hati.
Upload Foto
Setiap harinya, mungkin Anda tidak percaya, namun fakta membuktikan bahwa terdapat upload foto sebanyak 6 milyar foto ke server FB setiap harinya. Wow, bayangkan berapa biaya server yang harus dibayar oleh perusahaan Facebook setiap bulannya.
Ponsel VS Komputer Desktop
Coba Anda tebak, manakah pengguna yang lebih banyak antara ponsel dan komputer desktop untuk mengakses Facebook. Coba pikiran selama 2 menitan.
Jawabannya merupakan fakta unik, ternyata pengguna ponsel untuk mengakses Facebook lebih banyak dibandingkan pengguna komputer desktop. Wah, fakta unik FB yang ini bisa Anda manfaatkan untuk memaksimalkan pemasangan iklan di FB dengan lebih menargetkan pengguna ponsel dibandingkan komputer desktop atau laptop karena konversinya akan lebih besar.
Sekian informasi tentang fakta unik Facebook 2014, semoga bermanfaat.
Sumber:http://typho.blogspot.com/2014/03/sudahkah-anda-tahu-fakta-unik-facebook.html